Selasa, 12 Mei 2009

UASBN SD CEPU 3

Dimulai hari Senin,11 Mei 2009 s/d hari Rabu, 13 Mei 2009.

  1. Hari Pertama dimulai dengan Mata Pelajaran Bahasa Indonesia, Siswa-siswi SD Cepu 3 mengatakan soalnya "Lumayan Pak, tapi banyak Soal Bacaannya." Hal tersebut tidak membuat hati siswa-siswi tidak patah semangat mengerjakannya.
  2. Hari Kedua ini dimulai dengan Mata Pelajaran Matematika, dengan semangat siswa-siswi mengerjakan soal UASBN walaupun hari ini HUJAN agak lebat. Semoga semua siswa- siswi dapat mengerjakan dengan baik dan lancar.
  3. Hari Ketiga, mata pelajaran terakhir kalinya yaitu IPA, siswa-siswi mengerjakan dengan sungguh-sungguh. Hari itu cuaca sedikit mendung.
Akhirnya,Alhamdulillah selesai sudah UASBNnya,siswa-siswi SD Cepu 3 lega telah mengerjakan UASBNnya. Tetapi masih ada Ujian Sekolah lagi besok tanggal 25 Mei 2009,mata pelajaran yang diujikan selain UASBN kemarin.

Tidak ada komentar: